Minggu, 12 Mei 2024

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.3 - Episode 1080 (Kamera Menargetkan Haibara)

Untuk kamu yang belum melihat bagian sebelumnya, bisa melihat pada halaman berikut: Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.2

Terdapat pengumuman di TV bahwasannya terdapat undian lotere dimana pemenangnya dapat berkunjung ke wisata ikan paus. Grup detektif sangat ingin melihat dan mengajak Haibara. Setelah Haibara menyampaikannya kepada Conan, ternyata dia sama sekali tidak tertarik dan tidak mau berangkat. Mendengar hal tersebut, Haibara malah ikut-ikutan juga ngga mau berangkat. Mungkin mereka ingin berduaan dengan Haibara :)

Senin, 06 Mei 2024

Index - Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai

Karena postingannya udah terlalu panjang, dan sangat ngga efektif bila dijadikan satu. Maka, update selanjutnya akan ditulis menjadi setiap epsode.

Untuk mempermudah, dalam menemukan update tersebut saya telah membuat indeksnya. Berikut:

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai (Part 1)

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.2 - Episode 192 - 193 (Kembalinya Shinichi)

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.3 - Episode 1080 (Kamera Menargetkan Haibara)

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.4 - Episode 1093 - 1094 (Kapsul Waktu Miyano Akemi)

- Galeri Conan Edogawa dan Haibara Ai


Untuk saat ini itu saja yang. Cheers!

Galeri Conan Edogawa dan Haibara Ai

Berikut adalah kumpulan gambar dari kedekatan Conan Edogawa dan Haibara Ai. Gambar ini diambil dari beberapa cuplikan ataupun karya fandom. Gambar ini bukan karya saya, karena ini saya ambil dari internet, sehingga apabila ada gambar yang sekiranya perlu kredit, boleh komen di kolom komentar.

Rabu, 01 Mei 2024

Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai Pt.2 - Episode 192 - 193 (Kembalinya Shinichi)

Untuk yang belum melihat part 1, bisa dilihat di halaman Hubungan Manis antara Conan Edogawa dan Haibara Ai.

Setelah insiden yang terjadi di hotel dan Conan masuk rumah sakit. Conan medapatkan pil yang dapat mengembalikan tubuhnya menjadi dewasa (sebagai Shinichi Kudo). Bahkan, Shinichi tampil di pementasan sekolahnya dan memecahkan kasus yang terjadi disana. Selanjutnya, Shinichi Kudo melakukan kegiatan sehari-hari, seperti bangun pagi dan pergi ke sekolah.

Nekat Nyicipin VPS Tajos dengan Network Indonesia

VPS Tajos Region Jos Pas lagi nongkrong di grup, seperti biasa banyak sekali promo-promo berseliweran. Hasrat untuk ngga liat daleman promo ...